HOLOCAUST, RASIONALISASI, KONSEKUENSI MODERNITAS DAN KELAHIRAN MODERNITAS “CAIR” (MEMAHAMI TEORI LIQUID MODERNITY ZYGMUNT BAUMAN)

Ketut Agus Nova

Sari


Rasionalitas menandai lahirnya sistem modernitas “padat” yang bercirikan progresivitas, kaku, sistematik dan rigid. Realitas ini membawa manusia pada pola pikir kalkulatif dan purifikatif. Namun, lahirnya modernitas padat sebagai suatu realitas justru melahirkan masalah kemanusiaan. Karena itulah, sebagai respon dari kegagalan era solid modernity, maka tercipta antitesa yang dinamakan modernitas “cair”. Metode penulisan dalam artikel ini menggunakan pendekatan kepustakaan, dengan membaca beragama literatur yang berkaitan dengan teori Zygmunt Bauman. Dalam artikel ini juga dilakukan kajian pustaka untuk melakukan analisis sekaligus komparasi terkait penelitian atau terminologi tertentu yang berkaitan dengan ide tulisan ini. Kelahiran modernitas “cair” justru melahirkan permasalahan baru, karena manusia yang sudah tidak lagi dikuasai oleh kekuatan negara, justru dikendalikan oleh soft power, inilah yang menyebabkan manusia era sekarang menjadi sulit mendefinisikan dirinya sendiri, serta terombang-ambing dalam realitas sosial yang semakin tidak pasti. Manusia dipaksa untuk berkompetisi dalam upaya memenangkan rekognisi sosial. era ini juga menandaan manusia yang dikendalikan oleh kekuatan “halus” atau soft power, yang mengonstruksi cara berpikir dan bertindak entitas korporeal saat ini. Kata kunci: modernitas “padat”, modernitas “cair”, soft power

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


abbott, S. (2021). Approaching Nonhuman

Ontologies: Trees, Communication,

and Qualitative Inquiry. Qualitative

Inquiry, 27(8–9), 1059–1071.

https://doi.org/10.1177/10778004219

Alexander, J. C. (2019).

Frontlash/Backlash: The Crisis of

Solidarity and the Threat to Civil

Institutions. Contemporary Sociology,

(1), 5–11.

https://doi.org/10.1177/00943061188

Baert, P., Morgan, M., & Ushiyama, R.

(2022). Existence Theory: Outline For

a Theory of Social Behaviour. Journal

of Classical Sociology, 22(1), 7–29.

https://doi.org/10.1177/1468795X219

Bar-El, E., & Baert, P. (2021). ‘The Fool’

Revisited: The Making of Žižek as

Sacrificial Public Intellectual. Cultural

Sociology, 15(4), 539–557.

https://doi.org/10.1177/17499755211

Bartram, D. (2021). Age and Life

Satisfaction: Getting Control

Variables under Control. Sociology,

(2), 421–437.

https://doi.org/10.1177/00380385209

Brandmayr, F. (2021). Are Theories

Politically Flexible? Sociological

Theory, 39(2), 103–125.

https://doi.org/10.1177/07352751211

Caswell, G., & Turner, N. (2021). Ethical

Challenges in Researching and Telling

The Stories of Recently Deceased

People. Research Ethics, 17(2), 162–

https://doi.org/10.1177/17470161

Chong, P. K. (2021). Dilemma Work:

Problem-Solving Multiple Work

Roles Into One Work Life. Work and

Occupations, 48(4), 432–469.

https://doi.org/10.1177/07308884211

Davidson, J. P. L. (2021). Looking

Laterally: The Literary Utopia and

The Task of Critical Social Theory.

Current Sociology, 69(7), 1069–1084.

https://doi.org/10.1177/00113921209

Delanty, G., & Harris, N. (2021). Critical

Theory and The Question of

Technology: The Frankfurt School

Revisited. Thesis Eleven, 166(1), 88–

https://doi.org/10.1177/07255136211

Djaya, A. K. (2012). Teori-Teori

Modernitas dan Globalisasi (Melihat

Modernitas Cair, Neoliberalisme,

Serta Berbagai Bentuk Modernitas

Mutakhir) (I). Kreasi Wacana.

Evans, D. M. (2020). After Practice?

Material Semiotic Approaches to

Consumption and Economy. Cultural

Sociology, 14(4), 340–356.

https://doi.org/10.1177/17499755209

Fazi, M. B. (2021). Beyond Human: Deep

Learning, Explainability and

Representation. Theory, Culture and

Society, 38(7–8), 55–77.

https://doi.org/10.1177/02632764209

Friedman, S., O’Brien, D., & McDonald, I.

(2021). Deflecting Privilege: Class

Identity and the Intergenerational Self.

Sociology, 55(4), 716–733.

https://doi.org/10.1177/00380385209




DOI: https://doi.org/10.55115/gentahredaya.v7i1.2858

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

##submission.license.cc.by-sa4.footer##