RANCANG BANGUN SISTEM ADMINISTRASI SURAT DESA SUKAMANAH KECAMATAN GEGERBITUNG KABUPATEN SUKABUMI DENGAN METODE BUSINESS PROCESS REENGINEERING (BPR)

Authors

  • Adhitia Erfina Universitas Nusa Putra
  • M. Havidz Alkautsar Universitas Nusa Putra
  • Theresia Septiani Nainggolan Universitas Nusa Putra
  • Risma Meidawati Rusdiana Universitas Nusa Putra

DOI:

https://doi.org/10.52005/abdinusa.v1i1.8

Keywords:

Sistem Administrasi Surat, Desa Sukamanah, Kecamatan Gegerbitung

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat merupakan salah satu unsur Tri Dharma Perguruan Tinggi yang rutin dijalankan oleh Universitas Nusa Putra setiap tahunnya dalam kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN).Mahasiswa berkolaborasi dengan dosen pembimbing terjun secara langsung ke lokasi KKN untuk membantu memenuhi kekurangan yang ada di sebuah desa.Desa Sukamanah Kecamatan Gegerbitung Kabupaten Sukabumi merupakan daerah paling selatan Sukabumi yang berbatasan langsung dengan Kabupaten Cianjur.Secara Topografi Desa Sukamanah termasuk kategori daerah perbukitan dengan akses jalan yang kurang baik. Hal ini menyebabkan terhambatnya pelayanan kantor desa kepada masyarakat dalam hal administrasi kependudukan. Selain itu sistem konvensional penyuratan yang diterapkan menyebabkan sering terjadinya surat tercecer dan hilang. Maka dari itu pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk membuat sebuah sistem administrasi surat untuk kantor Desa Sukamanah guna mempermudah para pegawai untuk melakukan layanan administrasi surat-menyurat kepada masyarakat seperti surat masuk, surat keluar, surat pindah, surat kematian, dsb. Sistem ini dibangun menggunakan bahasa pemrograman PHP dan sistem basis data MySQL dengan metode pengambangunan sistem Waterfall.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

M. Havidz Alkautsar , Universitas Nusa Putra

Program Studi Teknik Informatika

Theresia Septiani Nainggolan, Universitas Nusa Putra

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Risma Meidawati Rusdiana, Universitas Nusa Putra

Program Studi Desain Komunikasi Visual

Downloads

Published

2021-06-06

How to Cite

Erfina, A., Alkautsar , M. H. ., Septiani Nainggolan, T. ., & Meidawati Rusdiana, R. . (2021). RANCANG BANGUN SISTEM ADMINISTRASI SURAT DESA SUKAMANAH KECAMATAN GEGERBITUNG KABUPATEN SUKABUMI DENGAN METODE BUSINESS PROCESS REENGINEERING (BPR). Jurnal Abdi Nusa, 1(1), 12–21. https://doi.org/10.52005/abdinusa.v1i1.8

Issue

Section

Articles