Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Bawang Merah pada Kombinasi Pupuk Guano dan PGPR

Authors

  • Nurlia Farida Universitas Iskandarmuda
  • Elviani Elviani Universitas Iskandarmuda
  • Nyak Yusfa Afrina Universitas Iskandarmuda
  • Ruhalena Wilis Universitas Iskandarmuda

DOI:

https://doi.org/10.36423/agroscript.v5i2.1205

Abstract

Kesuburan tanah pada lahan budidaya tanaman bawang merah dapat diperoleh dengan upaya menyuplai pupuk organik seperti pupuk guano dan pupuk hayati seperti Plant Growth Promoting Rhizobakteria (PGPR). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dosis pupuk guano dan konsentrasi PGPR yang tepat serta interaksi antara kedua faktor terhadap pertumbuhan dan hasil bawang merah. Penelitian dilaksanakan di Gampong Lamtui, Kecamatan Kuta Cot Glie, Kabupaten Aceh Besar. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) pola faktorial 3 x 4 dengan 3 ulangan. Terdapat dua faktor yang diteliti yaitu dosis pupuk guano (G) terdiri dari tiga taraf: G1 = 5 ton/ha, G2 = 10 ton/ha, G3 = 15 ton/ha dan kosentrasi PGPR (P) terdiri dari empat taraf: P0 = 0 mL/L, P1 = 5 mL/L, P2 = 10 mL/L, P3 = 15 mL/L. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dosis pupuk guano berpengaruh sangat nyata terhadap berat umbi kering per rumpun, berpengaruh tidak nyata terhadap tinggi tanaman, jumlah anakan per rumpun umur 20 dan 40 HST, dan jumlah umbi per rumpun tanaman bawang merah. Kosentrasi PGPR berpengaruh sangat nyata terhadap tinggi tanaman bawang merah umur 20 dan 40 HST, jumlah umbi dan berat umbi per rumpun, berpengaruh nyata terhadap jumlah anakan per rumpun umur 20 HST, tetapi berpengaruh tidak nyata terhadap jumlah anakan per rumpun umur 40 HST. Terdapat interaksi yang sangat nyata antara perlakuan pupuk guano dan PGPR terhadap berat umbi kering per rumpun, serta tidak nyata terhadap tinggi tanaman, jumlah anakan per rumpun umur 20 dan 40 HST, dan jumlah umbi per rumpun.

References

Akhmad, R.S. (2018). Bahan organik tanah: klasifikasi, fungsi dan metode studi. Lambung Mangkurat University Press: Banjarmasin.

Amin, M.F., & Armaini, A. (2019). Pertumbuhan dan daya hasil tanaman bawang merah (Allium ascalonicum L.) dengan aplikasi pupuk guano dan NPK. JOM FAPERTA, 6(1), 1-11. Retrieved from: https://jom.unri.ac.id/index.php/JOMFAPERTA/article/view/26057.

Anastasia, I, Izatti, M., & Suedy, S.W.A. (2014). Pengaruh pemberian kombinasi pupuk organik padat dan organik cair terhadap porositas tanah dan pertumbuhan tanaman bayam (Amaranthus tricolor L.). Jurnal Akademika Biologi, 3(2), 1-10. Retrieved from: https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/biologi/article/view/19439.

BPS, 2021. Produksi Bawang Merah di Indonesia (2017-2021). https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2022/10/25/produksi-bawang-merah-nasional-naik-1042- persen-pada-2021-ini-trennya-sejak-2017. Diakses 22 Januari 2023.

Buntoro, B. H., Ragamulyo, R., & Trisnowati, S. (2014). Pengaruh takaran pupuk kandang dan intensitas cahaya terhadap pertumbuhan dan hasil temu putih (Curcuma zedoaria L.). Vegetalika, 3(4), 29-39. Retrieved from: https://doi.org/10.22146/veg.5759.

Choudhary, D.K., & Johri, B.N. (2009). Interactions of Bacillus spp. and plants with special reference to induced systemic resistance (ISR). Microbiological Research, 164(5), 493-513. Retrieved from: https://doi.org/10.1016/j.micres.2008.08.007.

Dermawan, A.M. (2020). Pengaruh pemberian berbagai dosis pupuk guano terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman bawang merah (Allium ascalonicum L.). Skripsi. Fakultas Pertanian Universitas Andalas, Padang.

Ditjenbun. 2021. PGPR Bakteri Menguntungkan yang Membantu Pengendalian OPT. https://ditjenbun.pertanian.go.id/pgpr-bakteri-menguntungkan-yang-membantu-pengendalian-opt/. Diakses 2 Juni 2023.

Hafri, N.D., Sulistyaningsih, E., & Wibowo, A. (2020). Pengaruh aplikasi plant growth promoting rhizobacteria terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman bawang merah (Allium cepa L. Aggregatum group). Vegetalika, 9(14), 512-524. Retrieved from: https://doi.org/10.22146/veg.47812.

Hartatik, W., Husnain, H., & Widowati, L.R. (2015). Peranan pupuk organik dalam peningkatan produktivitas tanah dan tanaman. Jurnal Sumberdaya Lahan, 9(2), 107-120.

Hindersah, R., & Simarmata, T. (2005). Potensi Rhizobakteri Azotobacter dalam meningkatkan kesehatan tanah. Jurnal Natural Indonesia, 5(2), 127-133.

Kafrawi, Z., Kumalawati, K., & Mulyani, S. (2015). Skrining isolat plant growth promoting rhizobacteri (PGPR) dari pertanaman bawang merah (Allium ascalonicum) di Gorontalo. In Prosiding Seminar Nasional Biologi, 1(1), 132-139. Retrieved from: Https://doi.org/10.24252/psb.v1i1.2129.

Mardianto, R. (2014). Pertumbuhan dan hasil cabai (Capsicum annum L). dengan pemberian pupuk organik cair daun tithonia dan gamal. Jurnal Gamma, 7(1), 61-68.

Marwa, E.M., Andrew, T., & Hatibu, A.A. (2021). Challenges facing effective use of bat guano as organic fertilizer in crop production: a review. International Journal of Engineering and Applied Sciences (IJEAS). 8(8), 8-12. Retrieved from: https://doi.org/10.31873/IJEAS.8.8.01.

Mubarok, M. F., Historiawati, H., & Oktasari W. (2022). Respon aplikasi PGPR dan kompos azolla microphylla terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman bawang merah (Allium ascalonicum L.) var. Bima Brebes pada media pasir. Vigor: Jurnal Ilmu Pertanian Tropika dan Subtropika, 7(2), 85-92. Retrieved from: https://doi.org/10.31002/vigor.v7i2.6723.

Munees, A. & Mulugeta, K. (2014). Mechanism and applications of plant growth promoting rhizobacteria. Journal of King Saud University-Science, 26(1), 1-20. Retrieved from: https://doi.org/10.1016/j.jksus.2013.05.001.

Murwati, M., Sutardi, S., & Sutarno, S. (2016). Aplikasi PGPR untuk mendukung pertumbuhan dan hasil pada tanaman bawang merah. In Prosiding Seminar Nasional Inovasi Teknologi Pertanian. Balai Pengkajian Teknologi Pertanian (BPTP). Yogyakarta.

Nasrudin, N., & Elizani, P. (2019). Pengaruh simulasi La Nina terhadap mutu bawang merah selama penyimpanan suhu ruang. AGROSCRIPT Journal of Applied Agricultural Sciences, 1(2), 62-69. Retrieved from: Https://doi.org/10.36423/agroscript.v1i2.193.

Novatriana, C. & Hariyono D. (2019). Aplikasi plant growth promoting rhizobacteria (PGPR) dan pengaruhnya pada pertumbuhan dan hasil tanaman bawang merah (Allium ascalonicum L.). Plantropica Journal of Agricultural Science, 5(1), 1-8. Retrieved from: https://doi.org/10.21776/ub.jpt.2020.005.1.1.

Putra, D.D. (2020). Pengaruh kombinasi takaran pupuk guano dan pupuk npk terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman kacang hijau (Vigna radiata L.). Skripsi. Fakultas Pertanian, Universitas Siliwangi.

Putri, G.M., Suryana, I.M., Udiyana, B.P., & Sujana, I.P. (2022). Pertumbuhan dan hasil tanaman bawang merah (Allium ascalonium L.) pada uji pupuk guano di tanah sawah renon. Agrimeta Jurnal Pertanian Berbasis Keseimbangan Ekosistem, 12(23), 19-23. Retrieved from: https://e-journal.unmas.ac.id/index.php/agrimeta/article/view/3818.

Rahayu, E. & Berlian, N. (2006) Bawang merah. Penebar Swadaya: Jakarta.

Sahara, S., Utari M.H., & Azijah, Z. (2019) Volatilitas harga bawang merah indonesia. Buletin Ilmiah Litbang Perdagangan, 13(2), 309-335. Retrieved from: https://doi.org/10.30908/bilp.v13i2.419.

Sulardi, S., & Sany, T.A.M. (2018). Uji pemberian limbah padat pabrik kopi dan urine kambing terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman tomat (Lycopersicum esculentum Mill.). Journal of Animal Science and Agronomy Panca Budi, 3(2), 7-13. Retrieved from: https://jurnal.pancabudi.ac.id/index.php/jasapadi/article/view/430.

Suriana, N. (2012). Bawang bawa untung: budidaya bawang merah dan bawang putih. Cahaya Atma Pustaka: Yogyakarta.

Syofiani, R., & Oktabriana, G. (2017). Aplikasi pupuk guano dalam meningkatkan unsur hara N, P, dan K dan pertumbuhan tanaman kedelai pada media tanam tailing tambang emas. Prosiding Seminar Nasional Fakultas Pertanian UMJ. Retrieved from: https://jurnal.umj.ac.id/index.php/semnastan/article/view/2264.

Tabita, T., Sujalu, A.P., & Napitupulu, M. (2017). Pengaruh pupuk organik granul dan pupuk urea terhadap pertumbuhan bibit karet (Hevea brasiliensis Muel. Arg.) okulasi. Agrifor: Jurnal Ilmu Pertanian dan Ketutanan, 16(1), 109-114. Retrieved from: https://doi.org/10.31293/af.v16i1.2596.

Tangguda, S., Valentine, R. Y., Hariyadi, D.R., & Sudiarsa, I.N. (2022). Pemanfaatan kotoran kelelawar sebagai pupuk guano di Desa Bolok, Kupang Barat, Nusa Tenggara Timur. Jurnal Agrikultura, 33(3), 289-295. Retrieved from: https://doi.org/10.24198/agrikultura.v33i3.40690.

Tuhuteru, S., Sulistyaningsih, E., Wibowo A. (2019). Aplikasi plant growth promoting rhizobacteria dalam meningkatkan produktivitas bawang merah di lahan pasir pantai. Jurnal Agronomi Indonesia, 47(1) 53-60. Retrieved from: https://doi.org/10.24831/jai.v47i1.22271.

Wahyudi, A.T. (2009). Rhizobacteria pemacu pertumbuhan tanaman: prospeknya sebagai agen Biostimulator & Biokontrol. Nano Indonesia.

Wahyuningsih, E. (2015). Pengaruh pemberian PGPR (Plant Growth Promoting Rhizobacteria) terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman bawang merah (Alium ascalonicum L). Skripsi. Jurusan Budidaya Pertanian. Fakultas Pertanian. Universitas Brawijaya, Malang.

Widiyawati, I., Sugiyanta, S., Junaedi A., & Widyastuti, R. (2014). Peran bakteri penambat nitrogen untuk mengurangi dosis pupuk nitrogen anorganik pada padi sawah. Jurnal Agronomi Indonesia, 42(2), 96-102. Retrieved from: https://doi.org/10.24831/jai.v42i2.8424.

Yulipriyanto, H. (2010). Biologi tanah dan strategi pengelolaannya. Graha Ilmu: Yogyakarta.

Yuniarti, Y., Solihin A.E., & Putri, A.T.A. (2020). Aplikasi pupuk organik dan N, P, K terhadap pH Tanah, P-tersedia, serapan P, dan hasil padi hitam (Oryza sativa L.) pada inceptisol. Jurnal Kultivasi, 19(1). 1040-1046. Retrieved from: Https://doi.org/10.24198/kultivasi.v19i1.24563.

Downloads

Published

2023-07-02

How to Cite

Farida, N., Elviani, E., Afrina, N. Y., & Wilis, R. (2023). Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Bawang Merah pada Kombinasi Pupuk Guano dan PGPR. AGROSCRIPT: Journal of Applied Agricultural Sciences, 5(2), 81–91. https://doi.org/10.36423/agroscript.v5i2.1205

Issue

Section

Articles