Uji Coba Serangan Man In The Middle Pada Keamanan SSL Protokol HTTP

henni endah wahanani

Abstract


Aplikasi berbasis web bergantung pada protokol HTTP dan keamanan dalam transaksi mulai dari perbankan, e-commerce, dan pengadaan elektronik hingga yang berhubungan dengan data sensitif seperti transaksi keuangan atau informasi data pegawai. Dalam hal ini dibutuhkan suatu keamanan dalam pengaksessannya, baik untuk login ataupun transaksi dalam website. Tujuan dari diciptakannya pengaman jaringan yaitu agar seluruh data atau informasi penting yang ada dalam server tidak terbocorkan oleh public. Penelitian ini akan melakukan pengujian serangan MITM (Man In The Middle) pada tingkat keamanan SSL dari protokol HTTP dengan teknik sniffing. Berdasarkan uji coba metode MITM menggunakan wiredshark, smartsniff, dan bettercap bahwa protokol HTTPS sangat sulit untuk mengetahui username dan password.

 

 

DOI : https://doi.org/10.33005/sibc.v13i1.1769


Full Text: Vol. 13 No. 1 pp 21-26

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 


Jurnal Sistem Informasi dan Bisnis Cerdas (SIBC)
Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Ilmu Komputer, UPN "Veteran" Jawa Timur
Jl. Rungkut Madya Gunung Anyar Surabaya 60294
Email : sibc@upnjatim.ac.id



 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.