Upaya Meningkatkan Kemandirian Anak Usia 5-6 Tahun melalui Metode Bermain dengan Alat Permainan Edukatif di TK Melati Kecamatan Tanjungsari Kabupaten Sumedang

  • Zahra Nada Nabila PGPAUD, Universitas Islam Bandung
  • Aep Saepudin PGPAUD, Universitas Islam Bandung
  • Dewi Mulyani PGPAUD, Universitas Islam Bandung
Keywords: Independence, Play, Educational Game Tools, Kemandirian, Bermain, Alat Permainan Edukatif

Abstract

Abstract. This research was carried out based on the problems that existed in the children of Group B of Melati Kindergarten, Tanjungsari District, Sumedang Regency, namely the suboptimal independence of children. Therefore, learning stimulation is needed which can be an alternative to increasing children's independence, one of which is through the playing method using Educational Game Tools in Melati Kindergarten, Tanjungsari District, Sumedang Regency. This type of research uses Classroom Action Research along with observational data collection techniques, interviews, and documentation. The research location was at Melati Kindergarten, Tanjungsari District, Sumedang Regency with 14 children participating. Preliminary research results show that most children are still in the undeveloped category. At the end of cycle I to the end of cycle II, most of the children were in the starting to develop and developing as expected category. Learning through playing with educational game tools can increase the independence of Group B children in Melati Kindergarten, Tanjungsari District, Sumedang Regency.

Abstrak. Penelitian ini dilaksanakan berdasarkan permasalahan yang ada pada anak-anak Kelompok B TK Melati Kecamatan Tanjungsari Kabupaten Sumedang, yaitu ketidakoptimalan kemandirian anak. Oleh karena itu, diperlukan stimulasi pembelajaran yang dapat menjadi alternatif untuk meningkatkan kemandirian anak, salah satunya melalui metode bermain dengan menggunakan Alat Permainan Edukatif di TK Melati Kecamatan Tanjungsari Kabupaten Sumedang. Jenis penelitian menggunakan Penelitian Tindakan Kelas disertai teknik pengumpulan data observasi, wawancara, dan dokumentasi. Lokasi penelitian bertempat di TK Melati Kecamatan Tanjungsari Kabupaten Sumedang dengan partisipan sebanyak 14 orang anak. Hasil penelitian awal menunjukkan sebagian besar anak masih berada pada kategori belum berkembang (BB). Pada akhir siklus I hingga akhir siklus II, sebagian besar anak berada pada kategori mulai berkembang (MB) dan berkembang sesuai harapan (BSH). Pembelajaran melalui bermain dengan alat permainan edukatif dapat meningkatkan kemandirian anak Kelompok B TK Melati Kecamatan Tanjungsari Kabupaten Sumedang.

References

Agus Wasisto Dwi Doso Warso. 2021. Mengenal Penelitian Tindakan Kelas Dan Dilengkapi Contohnya. 1 Ed. Yogyakarta: Cv Budi Utama.

Ahmad Susanto. 2017. Pendidikan Anak Usia Dini (Konsep Dan Teori). 1 Ed. Jakarta: Pt Bumi Aksara.

Ajat Rukajat. 2018. Pendekatan Penelitian Kualitatif. 1 Ed. Yoggyakarta: Cv Budi Utama.

Andri Kurniawan, Ayu Reza Ningrum, Uswatun Hasanah, Novian Riskiana Dewi, Nungky Kurnia Putri, Hadisa Putri, Loeziana Uce, Machmudah, Dan Mas’ud Muhammadiah. 2023. Pendidikan Anak Usia Dini. Padang: Pt. Global Eksekutif Teknologi.

Audi, Jurnal, Memudahkan Pelaporan, Perkembangan Anak, T. K. Melalui, Program Aplikasi, Bambang Harmanto, Dian Kristiana, Dan Universitas Muhammadiyah Ponorogo. 2018. “03 Ja Ii (2) (2018).”

Daviq Chairilsyah. 2019. “Analisis Kemandirian Anak Usia Dini.” Paud Lectura: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini 3:88–98.

Diana Mutiah. 2010. Psikologi Bermain Anak Usia Dini. 1 Ed. Jakarta: Prenadamedia Group.

Hasanah, Uswatun. 2019. “Awlady: Jurnal Pendidikan Anak Penggunaan Alat Permainan Edukatif (Ape) Pada Taman Kanak-Kanak Di Kota Metro Lampung.” Kota Metro Lampung Uswatun Hasanah 5(1).

Jurusan, Dosen, Fakultas Keguruan, Dan Ilmu Pendidikan. 2013. Penanaman Disiplin Pada Anak Usia Dini Choirun Nisak Aulina. Vol. 2.

Khaironi, Mulianah. 2017. “Pendidikan Karakter Anak Usia Dini.” Age Universitas Hamzanwadi 01(2):82–89.

Khaironi, Mulianah. 2018a. “(Perkembangan Anak Usia Dini) Mulianah Khaironi Perkembangan Anak Usia Dini.” (1):1–12.

Khaironi, Mulianah. 2018b. “(Perkembangan Anak Usia Dini) Mulianah Khaironi Perkembangan Anak Usia Dini.” (1):1–12.

Kumayang Sari, Anggun, Nina Kurniah Dan Anni Suprapti, Nina Kurniah, Dan Anni Suprapti. 2016. Upaya Guru Untuk Mengembangkan Kemandirian Anak Usia Dini Di Gugus Hiporbia. Vol. 1.

Kustiah Sunarty. 2016. “Hubungan Pola Asuh Orangtua Dan Kemandirian Anak.” Journal Of Est 2:152–60.

Lestari, Sri, Dan Kartika Nur Fathiyah. 2023. “Analisis Pembelajaran Dalam Meningkatkan Kemandirian Pada Anak Usia 5-6 Tahun.” Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini 7(1):398–405. Doi: 10.31004/Obsesi.V7i1.3693.

Maghfiroh, Anna Shihatul, Jamiludin Usman, Dan Luthfatun Nisa. 2020. “Penerapan Metode Bermain Peran Terhadap Perkembangan Sosial Emosional Anak Usia Dini Di Paud/Kb Al-Munawwarah Pamekasan.” Kiddo: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini 1(1):51–65. Doi: 10.19105/Kiddo.V1i1.2978.

Maria Montessori. 2020. Dr. Montessori Own Book. 2 Ed. Disunting Oleh Vidya Dwina Paramita. Yogyakarta: Bentang.

Mariana Ikun Rd Pareira, Dan Naomi Habi Atal. 2019. “Peningkatan Kemandirian Anak Usia 4-5 Tahun melalui Bercerita.” Jurnal Pg-Paud Trunojoyo: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Anak Usia Dini 6:35–42.

Nuranisa, Lusi, Mesi Triani, Wida Austin Hidayah, Putri Mei Aurelia, Dede Anwar Sanusi, Nunik Nasyatul Khoeriyah, Elfan Fanhas, Dan Fatwa Khomaeny. 2018. Puzzle Sebagai Media Bermain Untuk Melatih Kemandirian Anak Usia Dini. Vol. 2.

Pendekatan, Implementasi, Metode Montessori, Dalam Membentuk, Karakter Mandiri, Pada Anak, Usia Dini, Dewi Asri Wulandari, Dan Jajang Aisyul Muzakki. 2018. “Awlady: Jurnal Pendidikan Anak Implementasi Pendekatan Metode Montessori Dalam Membentuk Karakter Mandiri Pada Anak Usia Dini.” Jajang Aisyul Muzakki 4(2).

Pitaloka, Deffa Lola, Dimyati Dimyati, Dan Edi Purwanta. 2021. “Peran Guru Dalam Menanamkan Nilai Toleransi Pada Anak Usia Dini di Indonesia.” Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini 5(2):1696–1705. Doi: 10.31004/Obsesi.V5i2.972.

Rahayu Tresna Dewi, Ajeng, Mira Mayasarokh, Eva Gustiana, Dan Pg Paud Stkip Muhammadiyah Kuningan. 2020. “Perilaku Sosial Emosional (Dewi; Mayaksaroh; Gustiana Perilaku Sosial Emosional Anak Usia Dini.” 04(1):181–90.

Rahman, Ulfiani. 2009. Karakteristik Perkembangan Anak Usia Dini. Vol. 12.

Septiani, Ika, Dan Universitas Pancasakti. 2021. “Implementasi Metode Steam Terhadap Kemandirian Anak Usia 5-6 Tahun Di Paud Alpha Omega School.” Jurnal Jendela Pendidikan 01.

Silranti Yaswinda, Malia. 2019. Pengembangan Kemandirian Anak Usia 5-6 Tahun Di Tk Dharmawanita Tunas Harapan. Vol. 6.

Tesya Cahyani Kusuma, Dan Heni Listiana. 2021. Pengembangan Pembuatan Ape Bagi Anak Usia Dini. Jakarta: Prenadamedia Group.

Wahyuni, Wahyuni, Dan Harun Al Rasyid. 2022. “Pengaruh Pembiasaan, Kecerdasan Emosional Dan Dukungan Orang Tua Terhadap Kemandirian Anak.” Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini 6(4):3034–49. Doi: 10.31004/Obsesi.V6i4.2301.

Wijayanti, Titik, Muhammad Munif Syamsuddin, Dan Adriani Rahma Pudyaningtyas. 2019. 440 Jurnal Kumara Cendekia Https://Jurnal.Uns.Ac.Id/Kumara Upaya Meningkatkan Kemandirian Anak Melalui Practical Life Activity Pada Anak Usia 5-6 Tahun. Vol. 7.

Wiwik Pratiwi. 2017. “Konsep Bermain Anak Usia Dini.” Tadbir: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam 5.

Zahra Zahira. 2019. Islamic Montessori For 3-6 Years Old. 1 Ed. Disunting Oleh Yanti Haryati. Jakarta Selatan: Anakkita.

Published
2023-08-08