DINAMIKA PERTUMBUHAN KELUARGA SAKINAH DI KUA SUKOREJO

  • Muhammad Yahya Putra Fakultas Syariah IAIN Ponorogo
  • Klarica Nindya Diningrum Fakultas Syariah IAIN Ponorogo
  • Lailatu Rohmatin Fakultas Syariah IAIN Ponorogo
  • Laili Rizki Amaliatul Husna Fakultas Syariah IAIN Ponorogo
Abstract views: 168 , PDF downloads: 149
Keywords: Pernikahan, Perceraian, Sakinah, Keluarga

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana Dinamika pertumbuhan keluarga sakinah di kecamatan sukorejo yang diukur dari aspek sakinah yang terbagi menjadi Pra Sakinah, Sakinah 1 dan seterusnya menggunakan data dan pengukuran dari jumlah perceraian dan pernikahan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif yang bersifat non interaktif. Dengan mengumpulkan data dari sumber primer maupun sekunder dalam bentuk kitab/buku atau hasil riset terdulu yang berhubungan dengan dinamika keluarga sakinah. Penelitin ini menghasilkan temuan bahwa masyarakat Kecamatan Sukorejo termasuk kategori keluarga Sakinah 1, dan telah melewati fase pra sakinah. Hal ini dibuktikan dengan angka pernikahan di Kecamatan Sukorejo dari tahun ke tahun mengalami kenaikan dan dalam jumlah yang cukup banyak. Angka pernikahan menyentuh angka 300 an setiap tahunnya dibandingkan dengan perceraian yang hanya diangka 60-an setiap tahunnya.

References

Agama RI, Departemen. Petunjuk Teknis Pembinaan Gerakan Keluarga Sakinah, (Jakarta: Departemen Agama RI Ditjen Bimas Islam dan Penyelenggara Haji Direktorat Urusan Agama Islam, 2005), h. 28.

Anam, Khoirul. “Studi Makna Perkawinan Dalam Persepektif Hukum Di Indonesia.” Yustitiabelen 5, No. 1 (2019): 59–67.

Andri. “Urgensi Kafaah Dalam Kompilasi Hukum Islam (KHI) Pada Pasal 15 Ayat 1.” Jurnal An-Nahl 8, no. 1 (2021): 1–7.

Anita Fauzia, S. “Mewujudkan Keluarga Sakinah Melalui Bimbingan Pra- Nikah” ( Jakarta : UIN Syarif Hidayatullah 2021) hal. 86Asman, A. 2020. Keluarga Sakinah Dalam Kajian Hukum Islam. Al-Qadha : Jurnal Hukum Islam Dan Perundang-Undangan, 7(2), 99–118. Https://Doi.Org/10.32505/Qadha.V7i2.1952.

Anitasari, Apik., Saputri, Intan. “Nilai-Nilai Maqasid Syariah Dalam Fungsi Keluarga Di Tengah Pandemi Covid-19,” Al-Qisthu: Jurnal Kajian Ilmu-Ilmu Hukum 19, no. 1 (2021): 3.

Asman A, Keluarga Sakinah Dalam Kajian Hukum Islam ( Kalimantan Barat : IAI Sultan Muhammad Syaifuaddin Sambas 2020 ) hal 15.

Asmaul, C., Prodi, H., Negara, I. A., Sosial, I., & Politik, D. Tantangan Dan Konsep Keluarga Sakinah Mawaddah Wa Rahmah Di Era Millenial Ditinjau Dari Perspektif Hukum Keluarga (Studi Kasus Provinsi Aceh), 2019. 3(2).

Asy’ari, Hasyim. Dhau’ul Mishbah Fi Bayani Ahkamin Nikah. 4

Ayu Pratiwi, D., & Sutarto, D. “Efektifitas Bimbingan Pra Nikah Terhadap Angka Perceraian Di Kantor Urusan Agama (Kua) Kecamatan Sei Beduk Kota Batam Tahun 2019”. Jurnal Trias Politika, 4(2), 2020. 186–197.

Aziz, Muhammad. “Keluarga Sakinah dalam Pandangan K.H. Hasyim Asy'ari (1871-1947 M) dan Relevansinya dengan Hukum Keluarga Islam di Indonesia” Al-Aqwal Jurnal Kajian Hukum Islam Vol 1 (2 Desember, 2022) hal 119.

Dan, S., & Zuhriah, E. (N.D.). Reformasi Gaya Berumah Tangga Melalui Model Keluarga Sakinah Dalam Mencegah Perceraian (Studi Di Kelurahan Candirenggo Kecamatan Singosari Kabupaten Malang), 2020.

Fathurrahman, Nandang. “Relevansi Pembentukan Keluarga Sakinah Perspektif Hukum Positif Dan Al Ghazali”, (Bandung: UIN Sunan Gunung Djati Bandung 2023), hal 6.

Kemenag, Bimas Islam, Dirjen. Petunjuk Teknis Pembinaan Gerakan Keluarga Sakinah. (Indonesia 2011)

Supriadi, Agus. “Paradigma Keluarga Sakinah dalam Pandangan Aktivis Hijrah Malang” Sangaji Jurnal Pemikiran Syariah dan Hukum Vol 6 (1 Maret, 2022) hal 5.

Warsah, I., Masduki, Y., Imron, Daheri, M., & Morganna, R. (2019). Muslim Minority In Yogyakarta: Between Social Relationship And Religious Motivation. Qudus International Journal Of Islamic Studies, 7(2), 367–398. Https://Doi.Org/10.21043/Qijis.V7i2.6873

PlumX Metrics

Published
2023-11-03
Section
Articles