Strategi Alternatif Peningkatan Angka Partisipasi Mahasiswa Pendidikan Jarak Jauh Di UPBJJ – UT Gorontalo

Authors

  • Raflen Aril Gerungan Universitas Terbuka (UT) Jakarta, Indonesia
  • Diki Diki Universitas Terbuka (UT) Jakarta, Indonesia
  • Muhammad Husni Arifin Universitas Terbuka (UT) Jakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.33830/ptjj.v21i2.1465.2020

Keywords:

Angka Partisipasi, Pendidikan Jarak Jauh, Promosi, Sosialisasi, Strategi

Abstract

Tujuan penelitian untuk menganalisis dan merumuskan strategi alternatif kegiatan sosialisasi promosi layanan pendidikan jarak jauh dalam meningkatkan angka partisipasi mahasiswa di UPBJJ UT Gorontalo. Responden dalam penelitian ini berjumlah 24 orang dipilih dengan teknik Purposive Sampling. Analisis data penelitian menggunakan sustainability Strength Weakness Opportunity Threath (SWOT) dan analisis Quantitative Strategic Planning Matrix (QSPM). Dari 12 (dua belas) strategi alternatif yang diperoleh dari hasil analisis matriks SWOT dan matriks QSPM didapat 5 (lima) strategi alternatif prioritas yang dapat menjadi acuan dalam melakukan kegiatan sosialisasi dan promosi. Kelima strategi alternatif tersebut adalah kegiatan sosprom dengan konten yang menarik melalui internet dan media sosial, pelibatan alumni didalam melakukan kegiatan soprom di lapangan sehingga menciptakan nilai tambah, mengedukasi masyarakat secara konsisten dan berkelanjutan tentang semua informasi Universitas Terbuka, setiap kegiatan sosprom perlu adanya pengumpulan informasi nomor handphone yang akan dijadikan database untuk tindak lanjut kepada calon mahasiswa, perlu adanya kegiatan peningkatan kapabilitas kepada tim yang melakukan kegiatan sosprom.

References

David, F. R. (2011). Strategic Management: Case and Concept (13 ed.). New Jersey: Pearson Education, Inc.
Irwansyah, I. (2018). Penyelenggaraan Sistem Pendidikan Tinggi Jarak Jauh Di Perguruan Tinggi Swasta. JAS-PT (Jurnal Analisis Sistem Pendidikan Tinggi), 2(1), 39–50. https://doi.org/10.36339/jaspt.v2i1.122
Puspa, Y. Y., Unde, A. A., Bahriati, T., Fakultas, K., Sosial, I., & Hasanuddin, U. (2014). Strategi Promosi Dalam Menjaring Calon Mahasiswa Baru Pada UPBJJ-UT Palu Di Wilayah Propinsi Sulawesi Tengah. Junral Komunikasi KAREBA, 3(4), 281–288.
Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Kuantitatif, kualitatif dan R dan D. Bandung: CV Alfabet.
Tim Katalog UT. (2019). Katalog Sistem Penyelenggaraan Universitas Terbuka 2019/2020. (U. Rahayu, Ed.) (Kesatu). Tangerang Selatan: Universitas Terbuka. Diambil dari https://www.ut.ac.id/katalog
Universitas Terbuka. (2017). Indeks Kepuasan Masyarakat. Diambil dari https://www.ut.ac.id/indeks-kepuasan-masyarakat
Wandari, R. (2013). Implementasi Strategi Promosi Dalam Bauran Pemasaran Terhadap Peningkatan Jumlah Mahasiswa Pada UPBJJ-UT PEKANBARU. repository.ut.ac.id, 1–16. Diambil dari http://repository.ut.ac.id/1452/
World Resources Institute. (2012). sSwot a Sustainability Swot. Diambil dari http://pdf.wri.org/sustainability_swot_user_guide.pdf

Downloads

Published

04-11-2021

How to Cite

Gerungan, R. A., Diki, D., & Arifin, M. H. (2021). Strategi Alternatif Peningkatan Angka Partisipasi Mahasiswa Pendidikan Jarak Jauh Di UPBJJ – UT Gorontalo. Jurnal Pendidikan Terbuka Dan Jarak Jauh, 21(2), 51–58. https://doi.org/10.33830/ptjj.v21i2.1465.2020

Issue

Section

Articles